PERAN KEPUASAN PELANGGAN DALAM MEMEDIASI PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN

  • Made Purwa Aditya Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana
  • Ni Made Wulandari Kusumadewi

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan peran kepuasan pelanggan memediasi pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap loyalitas pelanggan pada perusahaan MyBali Tour. Penelitian ini dilakukan di perusahaan jasa MyBali Tour di Kota Denpasar-Bali. Jumlah sampel yang diambil sebanyak 100 responden yang merupakan pelanggan jasa MyBali Tour, dengan metode sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui kuisioner dan wawancara. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis jalur (path analysis). Berdasarkan hasil analisis ditemukan bahwa variabel kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan pada perusahaan MyBali Tour, variabel kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan pada perusahaan MyBali Tour, variabel kepuasan pelanggan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan pada perusahaan MyBali Tour, dan variabel kepuasan pelanggan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas layanan dan loyalitas pelanggan pada perusahaan MyBali Tour.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2017-08-30
How to Cite
ADITYA, Made Purwa; KUSUMADEWI, Ni Made Wulandari. PERAN KEPUASAN PELANGGAN DALAM MEMEDIASI PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN. E-Jurnal Manajemen, [S.l.], v. 6, n. 9, p. 5061 - 5087, aug. 2017. ISSN 2302-8912. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/manajemen/article/view/31767>. Date accessed: 24 apr. 2024.
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)