THE ANALYSIS OF AMERICAN SLANG USED IN “21 JUMP STREET” MOVIE SCRIPT WRITTEN BY JONNAH HILL AND MICHAEL BACALL

  • Sridana Arta Yasa I Putu Gede

Abstract

Penelitian ini berjudul “The Analysis of American Slang Used in “21 Jump Street”
Movie Script Written by Jonnah Hill and Michael Bacall. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk
mengidentifikasi jenis, fungsi, dan arti dari bahasa popular yang di temukan dalam naskah film
tersebut.
Data yang digunakan dalam penelitian ini diambil dari naskah film yang berjudul “21
Jump Street” yang di tulis oleh Jonnah Hill and Michael Bacall. Metode yang di gunakan
adalah metode dokumentasi dengan teknik mencatat. Teori yang di gunakan dalam penelitian ini
berdasarkan teori Allan dan Burridge, yang menjelaskan jenis dan fungsi dari bahasa popular
tersebut dan arti dari bahasa popular tersebut.
Hasil penelitian tersebut menyebutkan bahwa terdapat empat kata bahasa popular dalam
jenis yang pertama, lima kata pada jenis yang kedua, tujuh kata pada jenis yang ketiga, dua kata
pada jenis yang ke empat dan lima kata pada jenis yang kelima yang di utarakan oleh para
karakter pada naskah film tersebut. Dan jenis – jenis kata tersebut memiliki fungsi dan arti yang
berbeda-beda. Arti dari kata-kata tersebut sebagian besar mengandung makna mengenai
kekerasan dan obat-obatan terlarang.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2015-08-01
How to Cite
I PUTU GEDE, Sridana Arta Yasa. THE ANALYSIS OF AMERICAN SLANG USED IN “21 JUMP STREET” MOVIE SCRIPT WRITTEN BY JONNAH HILL AND MICHAEL BACALL. Humanis, [S.l.], aug. 2015. ISSN 2302-920X. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/sastra/article/view/15557>. Date accessed: 05 may 2024.
Section
Articles

Keywords

bahasa popular, jenis, fungsi, makna 1.