SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PENDATAAN PENYAKIT MENULAR DI KABUPATEN JEMBRANA BERBASIS WEB
Main Article Content
Abstract
Pendataanpenyakit pada masing-masing instansi kesehatan di Kabupaten Jembrana masih besifat manual sehingga hasil pendataan tidak langsung diterima pihak Dinas Kesehatan. Masyarakat umum yang berada di Kabupaten Jembrana belum bisa memperoleh informasi tentang data penyakit menular yang terdata di Kabupaten Jembrana.Penelitian ini akan merancang Sistem informasi Geografis (SIG) dengan melakukan pendataan penyakit yang terdata di Kabupaten Jembrana. Metode pembangunan sistem menggunakan model waterfall dengan beberapa tahapan yaitu Analisa Kebutuhan, Design Sistem, Coding & Testing dan Penerapan Program. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah PHP, Javascript dengan dukungan web mapping Google Map API dan Fusion Table Layer.Hasil dari penelitian adalahsebuah sistem yang dapat melakukan pendataan penyakit pada masing-masing Instansi Kesehatan serta informasi pemetaan penyakit menular dengan menampilkan intensitas warna yang berbeda sesuai dengan besarnya penyakit yang terdata. informasi yang diterima juga dalam bentuk report dan grafik jumlah pendataan penyakit secara berkala sesuai dengan kebutuhan Dinas Kesehatan.
Downloads
Download data is not yet available.
Article Details
How to Cite
SUDARMA PUTRA, Ida Bagus Putu; SUYADNYA, I Made Arsa; PIARSA, I Nyoman.
SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PENDATAAN PENYAKIT MENULAR DI KABUPATEN JEMBRANA BERBASIS WEB.
Jurnal SPEKTRUM, [S.l.], v. 2, n. 2, p. 24-29, feb. 2016.
ISSN 2684-9186.
Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/spektrum/article/view/20000>. Date accessed: 02 nov. 2024.
Keywords
Sistem Informasi Geografis, Penyakit Menular,Google Map API,Fusion Table Layer.
Section
Articles
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.