Analisa Performansi Kolektor Surya Pelat Datar Dengan Lima Sirip Berdiameter Sama Yang Disusun Secara Sejajar

  • I Wayan Sudiantara
  • Ketut Astawa
  • , I Gusti Ngurah Putu Tenaya

Abstrak

Abstrak
Energi sinar matahari merupakan salah satu sumber energi alternatif sangat besar di Indonesia, dilihat wilayah Indonesia dilalui
garis katulistiwa. Di Indonesia masyarakan sangat tergantung dengan adanya sinar matahari. Oleh sebab itu perlu dilakukan
sebuah penelitian agar energi sinar matahari yang ada dapat dimanfaatkan dengan maksimal. Kolektor surya yaitu suatu alat
yang menyerap dan mengumpulkan energi sinar matahari dan merubahnya menjadi energi panas yang bisa dimanfaatkan.
Penelitian ini menggunakan metode eksperimental, dimana kolektor surya pelat datar ini berfungsi untuk menyerap panas radiasi
matahari yang datang dan mentransfer panas yang diterima tersebut ke fluida udara, penggunan pelat tersebut akan dapat
meningkatkan penyerapan radiasi sinar matahari. Untuk memperluas bidang penyerapan panas dipasang lima sirip berdiameter
sama yang disusun secara sejajar. Hasil dari pengujian terhadap kolektor surya pelat datar dengan lima sirip berdiameter sama
yang disusun secara sejajar, maka didapatkan hasil performansi kolektor surya paling besar pada intensitas radiasi matahari
1.122 W/m2 dengan temperatur keluar kolektor 321 K, energi berguna yang dihasilkan 104,786 W, dan efisiensi sebesar 15,565
%.
Kata kunci : Kolektor surya pelat datar, Sirip pelat berlubang, Performan kolektor
Abstract
The energy of sunlight is one of the alternative energy sources are very large in Indonesia, the views of Indonesia passed the
equator. In Indonesia the Community depends on the presence of sunlight. Therefore, it needs to do a study so that the energy of
sunlight there can be utilized to the maximum. Solar Collector is a tool that absorb and collect solar energy and convert it into
heat energy that can be utilized. This research uses experimental methods, where the flat plate solar collector heat serves to
absorb incoming solar radiation and heat transfer fluid is received into the air, the use of these plates will be able to increase the
absorption of solar radiation. To expand the field of heat absorption fins mounted five same diameter are arranged in parallel.
Results from testing of flat plate solar collector with five fin same diameter are arranged in parallel, then showed the
performance of the solar collector is greatest in the intensity of solar radiation 1,122 W / m2 with the exit temperature collectors
321 K, useful energy produced 104.786 W, and efficiency amounted to 15.565%.
Keywords: flat plate solar collectors, perforated plate fin, Performance collector

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##
Diterbitkan
2017-09-01
##submission.howToCite##
SUDIANTARA, I Wayan; ASTAWA, Ketut; TENAYA, , I Gusti Ngurah Putu. Analisa Performansi Kolektor Surya Pelat Datar Dengan Lima Sirip Berdiameter Sama Yang Disusun Secara Sejajar. Teknik Desain Mekanika, [S.l.], v. 6, n. 1, sep. 2017. ISSN 2302-5182. Tersedia pada: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/mekanika/article/view/34453>. Tanggal Akses: 28 apr. 2024

##plugins.generic.recommendByAuthor.heading##

1 2 3 > >>