INTEGRASI TERNAK SAPI DENGAN PERTANIAN LAHAN MARGINAL MENUJU ZERO WASTE DI DESA GALI UKIR, PUPUAN, TABANAN

INTEGRASI TERNAK SAPI DENGAN PERTANIAN LAHAN MARGINAL MENUJU ZERO WASTE DI DESA GALI UKIR, PUPUAN, TABANAN

  • I G. A. A. Putra
  • N.W. Siti
  • N.M.S. Sukmawati

Abstract

Pengabdian yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan peternak tentang cara mengolah limbah
perkebunan menjadi pakan ternak sapi berkualitas dan mengolah limbah ternak menjadi pupuk biorganik
padat dan cair dengan metode fermentasi. Pelatihan dan demonstrasi telah dilaksanakan pada hari Minggu 14
juni 2015 di Kandang kelompk ternak Tunas Harapan desa Gali Ukir Pupuan Tabanan. Metode yang
digunakan adalah penyuluhan tentang cara mengolah limbah perkebunan menjadi pakan ternak sapi dan
mengolah limbah ternak menjadi pupuk biorganik padat dan cair dengan metode fermentasi menggunakan
mikroorganisme efektif, serta managemen pemeliharaan sapi. Luaran dari pengabdian adalah pakan ternak
sapi terfermentasi yang berasal dari limbah perkebunan, pupuk biorganik yang berasal dari feses sapi
difermentasi dan biourin yang berasal dari urin sapi terfermentasi. Berdasarkan hasil pengabdian dapat
disimpulkan bahwa kelompok ternak Tunas Harapan sudah bisa mengolah kulit coklat dengan metode
fermentasi menjadi pakan ternak sapi berkualitas, mengolah feses menjadi pupuk boorganik dan mengolah
urin sapi menjadi biourin.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2016-09-01
How to Cite
PUTRA, I G. A. A.; SITI, N.W.; SUKMAWATI, N.M.S.. INTEGRASI TERNAK SAPI DENGAN PERTANIAN LAHAN MARGINAL MENUJU ZERO WASTE DI DESA GALI UKIR, PUPUAN, TABANAN. Buletin Udayana Mengabdi, [S.l.], v. 15, n. 3, p. 1-5, sep. 2016. ISSN 2654-9964. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/jum/article/view/35967>. Date accessed: 02 nov. 2024.
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>