LITERATUR REVIEW: INTERVENSI TERAPI UNTUK ANAK SEBAGAI TRAUMA HEALING

  • Nada Cindya Program Studi Pascasarjana Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas Gadjah Mada
  • Ayu Anita Program Studi Sarjana Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas Riau

Abstract

Bencana berpengaruh besar terhadap kelompok rentan terutama usia anak dimana dalam situasi ini, baik dalam komunitas maupun lingkup klinik anak mendapatkan tekanan kecemasan yang mengkhawatirkan. Oleh sebab itu, diperlukan intervensi terapi yang tepat dalam menangani permasalahan tersebut melalui strategi terapi bermain yang dapat membantu menurunkan kecemasan anak. Studi ini bertujuan menelaah literatur terkait bermain sebagai terapi yang dapat dilakukan tenaga kesehatan dalam menangani kecemasan pada anak. Proses pencarian artikel untuk penyusunan literature review ini menggunakan strategi pencarian PICO mengenai jenis terapi bermain yang dapat digunakan untuk mengatasi kecemasan anak di setting klinis dimana pencarian dilakukan dengan menggunakan empat database, antara lain Ebsco, Sage, Sciencedirect, dan ProQuest. Dari 541 artikel dari empat database pencarian, akhirnya terpilih 2 artikel untuk digunakan dalam studi literatur ini. Dimana terapi yang dilibatkan berupa bermain puzzle dan terapi menghadirkan hewan peliharaan. Melalui strategi terapi bermain menggunakan berbagai media seperti puzzle dan menghadirkan kunjungan hewan peliharaan menjadi solusi bagi anak untuk membantu menurunkan kecemasannya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aidar, N. (2011). Relationship between family school-age role and anxiety level of children (6-12 years) who experienced in hospitalization room III Dr. General Hospital Pirngadi.
Baradero, M., Dayrit, M. W., Siswadi. (2006). Pocket book counseling in nursing. Jakarta: EGC.
Chubak, J., Hawkes, R., Dudzik, C., Foose-Foster, J. M., Eaton, L., Johnson, R. H., & Macpherson, C.F. (2017). Studi percontohan kunjungan anjing terapi untuk remaja rawat inap dengan kanker. Jurnal Keperawatan Onkologi Anak, 34(5), 331–341.
Gabriel, M. G., Wakefield, C. E., Vetsch, J., Karpelowsky, J. S., Darlington, A. E., Grant, D. M., & Signorelli, C. (2018). The psychosocial experiences and needs of children undergoing surgery and their and parents: A systematic review. Journal of Pediatric Healthcare, 32(3), 133–149.
Hinic, K., Kowalski, M. O., Holtzman, K., & Mobus, K. (2019). The effect of a pet therapy and comparison intervention on anxiety in hospitalized children. Journal of pediatric nursing, 46, 55-61.
Hoagwood, K. E., Acri, M., Morrissey, M., & Peth-Pierce, R. (2017). Animal-assisted therapies for youth with or at risk for mental health problems: A systematic review. Applied Developmental Science, 21(1), 1-13.
Islaeli, I., Yati, M., & Fadmi, F. R. (2020). The effect of play puzzle therapy on anxiety of children on preschooler in Kota Kendari hospital. Enfermería Clínica, 30, 103-105.
Lerwick, J.L. (2013, Agust). Psychososial implications of pediatric surgical hospitalization. In Seminar in Pediatric Surgery (Vol. 22, No. 3, pp. 129-133). WB Saunders.
Melo, L.R., Petengill, A.M. Dorna infância: atualizac¸a˜oquantoà avaliac¸a˜oe tratamento. Rev Soc 2010; 10: 97-102. Bras Enferm Ped.
Nakamura, Y. (2005). Public health impact of disaster on children. JMAJ, 48(7), 377-384.
Nijhof, S.L., Vinkers, C.H., van Geelen, S.M., et al. (2018). Healthy play, better coping: the importance of play for the development of children in health and disease. Neurosci Biobehav; 95: 421-9.
Ross, D. A., Arbuckle, M. R., Travis, M. J., Dwyer, J. B., van Schalkwyk, G. I., & Ressler, K. J. (2017). An integrated neuroscience perspective on formulation and treatment planning for posttraumatic stress disorder: an educational review. JAMA psychiatry, 74(4), 407-415.
Silva, R. D. M. D., Austregésilo, S. C., Ithamar, L., & Lima, L. S. D. (2017). Therapeutic play to prepare children for invasive procedures: a systematic review. Jornal de Pediatria, 93, 6-16.
Sonartra, E. N. (2021). Dampak Pandemi Covid 19 Terhadap Kesehatan Mental Anak Dan Remaja: Literatur Review. Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan, 17(1), 25-31.
Waite, T. C., Hamilton, L., & O'Brien, W. (2018). A meta-analysis of animal assisted interventions targeting pain, anxiety, and distress in medical settings. Complementary Therapies in Clinical Practice, 33, 49-55.
Published
2023-02-24
How to Cite
CINDYA, Nada; ANITA, Ayu. LITERATUR REVIEW: INTERVENSI TERAPI UNTUK ANAK SEBAGAI TRAUMA HEALING. Coping: Community of Publishing in Nursing, [S.l.], v. 11, n. 1, p. 1-8, feb. 2023. ISSN 2715-1980. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/coping/article/view/91765>. Date accessed: 26 apr. 2024. doi: https://doi.org/10.24843/coping.2023.v11.i01.p01.