HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN IMPLEMENTASI KOMUNIKASI SBAR DALAM TIMBANG TERIMA PERAWAT PADA SEBUAH RUMAH SAKIT DI BALI

  • Ni Putu Santika Dewi Program Studi Sarjana Keperawatan dan Pendidikan Profesi Ners Fakultas Kedokteran Universitas Udayana
  • Komang Menik Sri Krisnawati Program Studi Sarjana Keperawatan dan Pendidikan Profesi Ners Fakultas Kedokteran Universitas Udayana
  • Ni Putu Emy Darma Yanti Program Studi Sarjana Keperawatan dan Pendidikan Profesi Ners Fakultas Kedokteran Universitas Udayana

Abstract

Komunikasi situation, background, assessment, recommendation (SBAR) merupakan komunikasi efektif yang tepat digunakan dalam menyampaikan kondisi pasien secara komprehensif. Keberhasilan implementasi komunikasi SBAR menjadi salah satu cara dalam mencapai mutu pelayanan yang berkualitas sehingga dibutuhkan tenaga medis yang memiliki kinerja dan motivasi yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan motivasi dengan implementasi komunikasi SBAR dalam timbang terima perawat di Rumah Sakit Umum Daerah Bali Mandara. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif korelatif dengan pendekatan cross sectional. Pengambilan sampel dilakukan menggunakan teknik simple random sampling dan stratified random sampling dengan jumlah responden sebanyak 84 perawat yang memberikan operan saat timbang terima di ruang Cempaka, Sandat, dan Kasuari. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner untuk mengukur motivasi dan lembar observasi untuk mengukur implementasi komunikasi SBAR pada saat timbang terima perawat yang sudah teruji valid dan reliabel. Uji analisis yang digunakan adalah uji korelasi spearman rank dengan tingkat kepercayaan 95%. Hasil uji analisis menggunakan spearman rank menunjukkan bahwa ada hubungan antara motivasi dengan implementasi komunikasi SBAR dalam timbang terima perawat (p-value = 0,009). Dapat disimpulkan bahwa motivasi berhubungan dengan implementasi komunikasi SBAR dimana semakin tinggi tingkat motivasi maka semakin tinggi pula implementasi komunikasi SBAR yang dilakukan oleh perawat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alfarizi, M. (2019). Komunikasi efektif interprofesi kesehatan sebagai upaya peningkatan kualitas pelayanan rumah sakit. Ettisal : Journal of Communication, 4(2), 151. https://doi.org/10.21111/ejoc.v4i2.356
Badrujamaludin, A., Supriadi, D., & . B. (2022). Factors influencing the implementation of sisbar communication for nurse and doctor handovers in a West Java Hospital. KnE Medicine, 2022, 187–197. https://doi.org/10.18502/kme.v2i2.11081
Buheli, K. (2013). Faktor yang mempengaruhi kinerja perawat dalam penerapan proses keperawatan di RSUD Toto Kabupaten Bone Bolango. Jurnal Sainstek, 53(9), 1689–1699. https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/ST/article/view/1139
Bukoh, M. X., & Siah, C. J. R. (2019). A systematic review on the structured handover interventions between nurses in improving patient safety outcomes. Journal of Nursing Management, December 2019, 744–755. https://doi.org/10.1111/jonm.12936
Coolen, E., Engbers, R., Draaisma, J., Heinen, M., & Fluit, C. (2020). The use of SBAR as a structured communication tool in the pediatric non-acute care setting: bridge or barrier for interprofessional collaboration? Journal of Interprofessional Care. https://doi.org/10.1080/13561820.2020.1816936
Devira, P. A., Gaghauna, E. E. ., & Widodo, H. (2021). Pelaksanaan timbang terima menggunakan komunikasi SBAR pada proses transfer pasien ke ruang perawatan untuk tenaga kesehatan: Narative Review. Journal of Nursing Invention, 2(1), 49–55. https://doi.org/10.33859/jni.v2i1.64
Hasanah, R. (2020). Hubungan motivasi dengan peran perawat dalam keselamatan pasien. 8(1) https://doi.org.10.31219/osf.io/x39q2
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2022). Profil kesehatan indonesia 2021. https://www.kemkes.go.id/downloads/resources/download/pusdatin/profil-kesehatanindonesia/Profil-Kesehatan-2021.pdf
Komite Keselamatan Pasien Rumah Sakit. (2020). Sistem pelaporan insiden keselamatan pasien. Perhimpunan Rumah Sakit Seluruh Indonesia, 169–180. (Diakses pada 08 Oktober 2022) https://persi.or.id/wp-content/uploads/2020/08/materi_drarjaty_ereport_web060820.pdf
Kouchaki, E., Rezaei, S., Of, M. M.-I. A., & 2016, U. (2016). Correlation between anger and job motivation among psychiatric nurses in Kashan Psychiatric Hospital. International Archives of Health Sciences3, 3(4), 151–155. http://eprints.kaums.ac.ir/1390/
Laili, A. F. N. (2017). Hubungan dukungan keluarga dan pengetahuan terhadap perawatan diri penderita kusta di Puskesmas Grati Tahun 2016. The Indonesian Journal of Public Health, 12(1), 13. https://doi.org/10.20473/ijph.v12i1.2017.13-26
Leonard, & Lyndon, A. (2014). SBAR: Structured communication and psychological safety in health care. http://www. ihi. org.
Maku, F., Syukur, S. B., & Pakaya, A. W. (2023). Keefektifan komunikasi sbar dalam pelaksanaan handover Di RSUD Dr.M.M.Dunda Limboto. Jurnal Riset Rumpun Ilmu Kesehatan (JURRIKES), 2(1). https://doi.org/https://doi.org/10.55606/jurrikes.v2i1.921
Muharni, S. (2020). Hubungan motivasi dengan pelaksanaan komunikasi S-BAR dalam handover (operan jaga) pada perawat. Jurnal Amanah Kesehatan, 2(1), 69–77. https://doi.org/10.55866/jak.v2i1.46
Musyafi’, R., Utami, H. N., & Mayowan, Y. (2016). Pengaruh kompensasi finansial dan kompensasi non finansial terhadap turnover intention (Studi Pada Karyawan PT. PLN (Persero) APJ Malang). Jurnal Administrasi Bisnis, 25(2), administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id
Pangemanan, W. R., Bidjuni, H., & Kallo, V. (2019). Gambaran motivasi perawat dalam melakukan asuhan keperawatan di Rumah Sakit Bhayangkara Manado. Jurnal Keperawatan, 7(1), 7–9. https://doi.org/10.35790/jkp.v7i1.22879
Pujiastuti, M. (2021). Hubungan gaya kepemimpinan kepala ruangan dengan motivasi kerja perawat di rumah sakit Santa Elisabeth Medan tahun 2020. Jurnal Darma Agung Husada, 8(1) 69–77. http://jurnal.darmaagung.ac.id/index.php/darmaagunghusada/article/view/954/780
Rahmaniah, L., Rizany, I., & Setiawan, H. (2020). Hubungan penjadwalan dinas perawat dengan kepuasan kerja perawat di instalasi rawat inap. Jurnal Kepemimpinan dan Manajemen Keperawatan, 3(1), 29. https://doi.org/10.32584/jkmk.v3i1.554
Rahmanita, F. (2020). Analisis pengaruh peran ganda pada perawat wanita terhadap kinerja pada masa pandemi Covid-19. Jurnal Ilmu Sosial, Pendidikan, dan Humaniora, 4(1), 1–6. https://www.researchgate.net/publication/350098600%0aanalisis
Rezita, R. (2014). Pengaruh lingkungan kerja terhadap motivasi kerja karyawan di Bank Jatim cabang utama Surabaya. Jurnal Administrasi Perkantoran (JAP), 2(2), 1–15. https://core.ac.uk/download/pdf/230758268.pdf
Rezkiki, F. (2018). Faktor-faktor yang berhubungan dengan penerapan komunikasi sbar pada saat overan dinas di ruang rawat inap. Human Care Journal, 1(2). https://doi.org/10.32883/hcj.v1i2.35
Rut, A., Laowo, T., Pakpahan, M., & Octaria, M. (2019). The correlation between attitude and motivation with the implementation of sbar communication technique done by emergency room nurses while doing patient handover in a private hospital in west region of indonesia. Nursing Current: Jurnal Keperawatan, 6(2), 38. https://doi.org/10.19166/nc.v6i2.1907
Trihastuti, E., & Nursalam, N. Q. A. (2016). Kepemimpinan, Motivasi Dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Perawat Dalam Pendokumentasian Asuhan Keperawatam. Jurnal INJEC, 1(1), 90-95. https://www.researchgate.net/profile/Nuzul-Quraniati/publication/326321541.pdf
Saripuddin, J., & Handayani, R. (2019). Pengaruh disiplin dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Kemasindo Cepat Nusantara Medan. Kumpulan Jurnal Dosen Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, 2(1), 420–429. http://garuda.kemdikbud.go.id/article.php?article=622485&val=7833
Sulistiyani, S., Maay, J. K, Suprayitno, G., & Sudaryanti, D. (2023). Penerapan komunikasi sbar dan handover. Jurnal Keperawatan Silampari, 6(2), 1218–1226. https://doi.org/https://doi.org/10.31539/jks.v6i2.5008
Watulangkow, M., Sigar, N. N., Manurung, R., Kartika, L., & Kasenda, E. (2020). Pengetahuan perawat terhadap teknik komunikasi SBAR di satu rumah sakit di Indonesia Barat. Jurnal Keperawatan Raflesia, 2(2), 81–88. https://doi.org/10.33088/jkr.v2i2.558
Yudi, D., Tangka, J. W., & Wowiling, F. (2019). Hubungan beban kerja fisik dan mental perawat dengan penerapan patient safety di IGD dan ICU RSU Gmim Pancaran Kasih Manado. Jurnal Keperawatan, 7(1). https://doi.org/10.35790/jkp.v7i1.22885
Published
2024-10-21
How to Cite
DEWI, Ni Putu Santika; SRI KRISNAWATI, Komang Menik; YANTI, Ni Putu Emy Darma. HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN IMPLEMENTASI KOMUNIKASI SBAR DALAM TIMBANG TERIMA PERAWAT PADA SEBUAH RUMAH SAKIT DI BALI. Coping: Community of Publishing in Nursing, [S.l.], v. 12, n. 3, p. 262-269, oct. 2024. ISSN 2715-1980. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/coping/article/view/105567>. Date accessed: 04 mar. 2025. doi: https://doi.org/10.24843/coping.2024.v12.i03.p05.
Section
Articles