KEARIFAN LOKAL, KOMUNITAS MUSLIM DAN PENGUATAN IDEOLOGI PANCASILA DI BALI

Main Article Content

Prof. Dr. phil. I Ketut Ardhana, M.A.

Abstract

Kajian tentang kearifan lokal, praktek-praktek dinamika komunitas Muslim sebagai kelompok minoritas dan kelompok mayoritas yang beragama Hindu di Bali masih dilakukan terbatas. Padahal.kajian seperti ini dirasakan sangat signifikan diantaranya berkaitan dengan pertanyaan:  pertama, bagaimana kehidupan komunitas yang memiliki pengetahuan lokal (local knowledge) untuk mampu mengadopsi dan mengadaptasi pengetahuan tersebut untuk menjadi kearifan lokal (local wisdom)? Kedua, apa bentuk praktek spiritualitas dan religiusitas yang dikembangkan sebagai nilai-nilai toleransi dan moderasi beragama yang hendaknya dikembangkan dalam kaitannya dengan pengaruh Islam sebagai kelompok minoritas berhadapan dengan orang Bali yang mayoritas sangat kuat dengan tradisi dan agama Hindu? Ketiga, bagaimana komunitas minoritas dan mayoritas itu memaknai kearifan lokal yang ada di Bali dalam kaitannya untuk dapat hidup secara berdampingn dengan memberikan perhatian pada aspek toleransi dan moderasi agama. Jenis penelitian ini kualitatif dengan pendekatan multidisiplin.Sumber data penelitian kualitatif berasal dari pernyataan, sikap dan tindakan, dengan metode pengumpulan data observasi serta FGD dan wawancara mendalam dengan informan kunci pengurus dan/atau anggota masyarakat sipil keagamaan, anggota parpol dan akademisi. Pengumpulan data juga dilakukan melalui penelusuran literatur. Teknik analisis melalui kategorisasi, komparasi, sintesis, penyajian data, penarikan kesimpulan, serta verifikasi. Sedangkan luaran kegiatannya adalah artikel pada jurnal internasional bereputasi baik sekali. Dengan melakukan kajian ini diharapkan akan memperoleh pemahaman yang lebih komprehensif dan komparatif dalam kaitannya penguatan nilai-nilai ideologi Pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara di Indonesia tidak hanya pada masa sekarang, tetapi masa yang akan datang.


Kata Kunci pengetahuan lokal, kearifan lokal, komunitas Muslim, moderasi beragama dan Pancasila

Article Details

How to Cite
ARDHANA, M.A., Prof. Dr. phil. I Ketut. KEARIFAN LOKAL, KOMUNITAS MUSLIM DAN PENGUATAN IDEOLOGI PANCASILA DI BALI. Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi (Senastek), [S.l.], v. 8, n. 1, p. 139-143, dec. 2023. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/senastek/article/view/108100>. Date accessed: 21 nov. 2024.
Section
Articles

References

Ardhana, I Ketut. 1985. Perkembangan Muhammadijah di Bali, 1934—1968. Unpublished Thesis. Yogyakarta: University of Gadjah Mada.

Azra, Azyumardi. 2018. Jaringan Ulama Timur Tengah & Nusantara Abad XVII & XVIII: Akar Pembaruan Islam Indonesia. Depok: Prenadamedia Group.

Banawiratma, J. B. and Hendri Sendjaja (ed.). 2017. Spirituaitas dari Berbagai Tradisi. Jakarta: Penerbit Kanisius.

Batutah, Ibnu. 2023. Rihlah Ibnu Batutah: Catatan Perjalanan Sang Musafir Abad Pertengahan. Tangerang Selatan: Alvabet.

Burhani, Ahmad Najib. 2019. Menemani Minoritas: Paradigma Islam tentang Keberpihakan dan Pembelaan yang Lemah. Jakarta: Gramedia.

Fokki Fuad Wasitaatmadja. 2018. Falsafah Pancasila: Epistemologi, Keislaman, Kebangsaan. Depok: Prenadamedia Group.

Geise, Nocalaas, J. C. 2022. Badujs en Moslims: Kajian Ethnografi Masyarakat Adat di Lebak Parahiang, Banten Selatan. Jakarta: Penerbit Buku Kompas.

Graaf, H.J.de,van de. De Eerste Moslime Vorstendomm op Java, Studien over de Staatkundige Geschiedenis 15de en 16de Eeuw. Jakarta: Raja Grafiti.

Guan, Kwa Ching. 2000. “Manfaat Kesaksian Lisan: Teks dan Kelisanan dalam Rekonstruksi Masa Lampau”, in Lim Pui Huen, James H. Morrison, Kwa Chiong Guan. Sejarah Lisan di Asia Tenggara. Jakarta: LP3ES.

Gunawan, Daddi H., 2014. Perubahan Sosial di Pedesaan di Bali: Dualitas, Kebangkotan Adat dan Demokrasi Lokal. Tangerang Selatan: Cv Maarjin Kiri.

Herusatoto, Budiono. 2019. Mitologi Jawa: Pendidikan Moral dan Etika Tradisional. Yogyakarta: Narasi.

Hitchock, Michael and Darma Putra. 2004. “Bali after the Bombs: Local Values and Inter-Communal Relations”, in I Wayan Ardika dan Darma Putra. Politik Kebudayaan dan Identitas Etnik. Denpasar: Fakultas Sastra Universitas Udayana dan Bali Mangsi.

Ismail. 2017. Sejarah Agama-agama: Pengantar Studi Agama-agama. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Keene, Michael. 2006. Agama-agama Dunia. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.

Klinken, Gerry van. Minorities, Modernity and the Emerging Nation. Leiden: KITLV Press2003.

Kuntowijoyo. 2017. Paradigma Islam: Interpretasi Untuk Aksi. Yogyakarta: Penerbit Tiara Wacana.

Makin, Al. 2018. Keragaman dan Perbedaan: Budaya dan Agama dalam Lintas Sejarah Manusia. Yogyakarta: Sukra Press.

Mitsuo Nakamura. 2012. The Crescent Arises over the Banyan Tree: A Study of the Muhammadiyah Movement in a Central Javanese Town. Singapore: Institute of Southeast Asian Studies.

Mortimer, Rex. 20I1. Indonesian Communism under Soekarno: Ideologi Politik (1959—1965). Yogyakarta: Penerbit Pustaka Pelajar.

Pageh, I Made. Wayan Sugiartha, Ketut Sudana Artha. 2018. Model Integrasi Msyarakat Multietnik: Nyama Bali-NYama Selam (Belajar dari Enclaves Muslim di Bali. Denpasar: Pustaka Larasan.

Paramita, IGA, 2019. Representasi Nilai Pancasila Dalam Kebudayaan Bali, diakses melalui https://ejournal.unhi.ac.id.

Peacock, J. L. 1978. Purifying the Faith: Muhammadijah Movement in Indonesia Islam. University of North Carolina of Choped Hill.

Pancasila Sebagai Dasar Penguatan Karakter Bangsa Menuju Indonesia Maju dan Bahagia, diakses melalui https://lpmp.kemendikbud.go.id, pada tanggal 24 November 2021, pkl.12.00 Wita.

Rima Sari Idra Putri, 2012. “Mata Rantai Sebab-sebab Konflik di Antara Syiah dan Sunni di Madura”, in Dicky Sofjan (ed.). Sejarah dan Budaya Syiah di Asia Tenggara. Yogyakarta: Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada.

Rogan, Eugene. 2015. The Fall of the Khilafah: Perang Besar yang Meruntuhkan khilafah Utsmaniyah dan Mengubah Selamanya Wajah Timur Tengah. Jakarta: Serambi.

Sekretariat Jenderal MPR RI. 2014. Empat Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara. Jakarta: Sekretariat Jenderal MPR RI.

Sofjan, Dicky (ed.). 2013. Sejarah dan Budaya Syiah di Asia Tenggara. Yogyakarta: Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada.

Suardy, Ahmad. 2018. Islam, Minorities and Identity in Southeast Asia. Depok: Inklusif Publisher.

Yusuf Asry, M. 2013. Community Build Harmony: Conflict Resolution and Peace Building in Ethnoreligious Indonesia. Jakarta: Office of Research and Developmental Training the Center of Research and Development of Religious Life. Minister or Religious Affairs Republic Indonesia.

Umar, Nasaruddin. 2021. Memahami Al Qur’ an di Masa Post-Truth. Jakarta: Penerbit PT Gramedia Widiasarana Indonesia.

Vickers, Adrian. 2009. Peradaban Pesisir: Menuju Sejarah Budaya Asia Tenggara. Denpasar: Udayana University Press.

Wibowo, Setyo. 2019. “Kebijaksanaan Lokal: Paradoks, Anti-Dialektika, dan Subjek Kosong”, dalam Filsafat di Indonesia: Kebijaksanaan Lokal (Simposium Internasional Filsafat Indonesia. Jakarta: Buku Kompas.

Wiratmaja, I.N, 2021. Penggalian Nilai-nilai Pancasila Berbasis Kerafifan Lokal Bali Dalam Rangka Penguatan Wawasan Kebangsaan, diakses melalui https://www.ejournal. Warmadewa.ac.id, pada tanggal 23 November 2021, pkl.15.21 Wita.

Woodward, Mark. 1999. Islam Jawa: Kesalehan Normatif versus Kebatinan. Yogyakarta: LKis.