PELATIHAN PEMBUATAN SKIN CARE BERBAHAN DASAR DAUN KELOR PADA IBU-IBU PKK DESA MAMBANG, SELEMADEG TIMUR, TABANAN

  • i gusti ayu artini fakultas kedokteran universitas udayana

Abstract

Daun kelor (Moringa oleifera) merupakan tanaman yang marak dimanfaatkan beberapa tahun terakhir terkait potensinya untuk kesehatan. Khusus untuk kesehatan kulit, daun kelor telah terbukti efektif sebagai tabir surya, anti aging, anti acne (antibakteri) dan antiseptik. Pemanfaatan daun kelor untuk kesehatan kulit saat ini di Desa Mambang masih kurang dilakukan karena masih terbatasnya kemampuan masyarakat dalam mengolahnya. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kemampuan ibu-ibu PKK Desa Mambang dalam pemanfaatan daun kelor untuk kesehatan kulit (sebagai skincare), yang nantinya selain dapat meningkatkan kesehatan masyarakat dan kecantikan kulit, serta diharapkan dapat menjadi alternatif sumber pendapatan masyarakat Desa Mambang. Kegiatan dilaksanakan menggunakan metode sosialisasi (ceramah) tentang manfaat daun kelor bagi kesehatan kulit serta pelatihan pembuatan produk skincare berbahan dasar daun kelor secara berkesinambungan. Melalui kegiatan ini dihasilkan produk skin care, video pengolahan skincare berbahan dasar daun kelor, publikasi jurnal nasional, dan artikel di prosiding nasional. Disimpulkan bahwa kegiatan pelatihan ini meningkatkan kemampuan ibu-ibu PKK Desa Mambang dalam membuat skincare dari daun kelor.  


 


 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Choi, D.K., Jung, T.K., Lim, T.Y., Kim, T.H., Kim., Y.B., Lee, J.H., Yoon., K.S., Yoon, T.J., 2011. Photoprotective Effects of Methoxycinnamidopropyl Polysilsesquioxane. Photochem. Photobiol. 87: 920-924
Indrayani, A.W., Tianing, N,W., Jawi, I.M., Widhiartini, I.A.A. 2019. Hasil penelitian Nanoemulgel Daun Kelor (Moringa Oleifera) Sebagai Produk Tabir Surya Unggulan Universitas Udayana Yang Berbasis Kearifan Lokal. Universitas Udayana: Denpasar.
Jimenez, M.V., Almatrafi, M.N., and Maria, L.F., 2017. Bioactive Components in Moringa Oleifera Leaves Protect against Chronic Disease. Antioxidants. 6 -91.
Kale, S., Ghoge, P., Ansari, A., Waje, A., Sonawane, A., 2010. Formulation and In Vitro Determination of Sun Protection Factor of Nigella Sativa Linn. Seed Oil Suncreen Cream. Int. J. Pharm. Tech. Res. 4 (2): 2194-2197
Mishra, A.K., 2011. Evaluation of Sun Protection Factor of Some Marketed Formulations of Suncreens by Ultraviolet Spectroscopic Method.J. Curr. Pharm. Res. 5 (1): 32-35
Saewan, H., Jimtaisong, A., 2013. Photoprotection of Natural Flavonoids. J. Appl. Pharm. Sci. 3 (9):129-141
Published
2020-11-01
How to Cite
ARTINI, i gusti ayu. PELATIHAN PEMBUATAN SKIN CARE BERBAHAN DASAR DAUN KELOR PADA IBU-IBU PKK DESA MAMBANG, SELEMADEG TIMUR, TABANAN. Buletin Udayana Mengabdi, [S.l.], v. 19, n. 4, p. 449-454, nov. 2020. ISSN 2654-9964. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/jum/article/view/65217>. Date accessed: 02 nov. 2024.