FORMULASI DAN UJI PELEPASAN KRIM EKSTRAK ETANOL DAUN JAMBU BIJI DENGAN POTENSI ANTIJERAWAT

  • N. P. Y. A. Dewi Program Studi Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana, Jimbaran, Badung, Bali, Indonesia
  • N. L. G. W. Pebriani Program Studi Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana, Jimbaran, Badung, Bali, Indonesia
  • P. A. Duarsa Program Studi Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana, Jimbaran, Badung, Bali, Indonesia
  • P. C. I. Warnaya Program Studi Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana, Jimbaran, Badung, Bali, Indonesia
  • I. D. A. A. D. Candraningrat Program Studi Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana, Jimbaran, Badung, Bali, Indonesia
  • C. I. S. Arisanti Program Studi Farmasi, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Udayana, Jimbaran, Badung, Bali, Indonesia

Abstract

Daun jambu biji mengandung kuersetin yang dapat menghambat pertumbuhan bakteri Propionibacterium acne. Hal ini menyebabkan daun jambu biji berpotensi sebagai anti jerawat. Berdasarkan manfaat daun jambu biji maka perlu dilakukan formulasi ekstrak etanol daun jambu biji menjadi sediaan krim beserta uji karakeristiknya serta mengetahui laju pelepasan sediaan. Dilakukan penyiapan dan standarisasi simplisia daun jambu biji. Dilakukan maserasi, standarisasi, dan skrining fitokimia ekstrak etanol daun jambu biji.Ekstrak yang positif mengandung flavonoid diformulasikan menjadi sediaan krim.Dilakukan optimasi konsentrasi asam stearat dengan konsentrasi 14% dan 18% sebagai emulgator.Formula diuji sifat fisik dan kimia meliputi uji organoleptis, pH, daya sebar, daya lekat, dan viskositas serta uji pH.Formula yang optimum dilakukan uji difusi untuk mengetahui pelepasan zat aktifnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsentrasi asam stearat sebagai emulgator mempengaruhi sifat fisika dan kimia sediaan. Formula yang optimum adalah pembandingan TEA dan Asam Stearat (1:7) dengan pelepasan zat aktif selama 3 jam sebesar 2,5882 mg.


Kata kunci: daun jambu biji, jerawat, krim, asam stearat, difusi

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdurraafi, M. Dermawan, L. Pratiwi, dan I. Kusharyanti. 2015. Efektivitas Krim Antijerawat Ekstrak Metanol Daun Pacar Air (Impatiens balsamina L.). Traditional Medicine Journal.20(3): 127-133.
Afifi, R. dan E. Erlin. 2017. Uji Anti Bakteri Ekstrak Daun Jambu Biji (Psidium guajava L) Terhadap Zona Hambat Bakteri JerawatPropionibacterium acnes Secara In Vitro. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada. 17(2): 321-330.
Ansel, H. C. 2008. Pengantar Bentuk Sediaan Farmasi. Edisi IV. Jakarta: Indonesia University Press.
Aqsha, A. C. 2016. Profil Pemilihan dan Penggunaan Produk Antijerawat yang Tepat pada Mahasiswa.Jurnal Farmasi Komunitas 3(1): 18-22.
BPOM RI.2012. Formulasium Ramuan Etnomedisin Obat Asli Indonesia.Volume II. Jakarta: Badan Pengawas Obat dan Makanan Republik Indonesia.
Depkes RI. 1979. Farmakope Indonesia. Edisi III. Jakarta: Departemen Kesehatan Republik Indonesia.
Depkes RI. 1995. Farmakope Indonesia.Edisi IV. Jakarta: Departeman Kesehatan Republik Indonesia.
Depkes RI. 2000. Parameter Standar UmumEkstrak Tumbuhan Obat. Jakarta: DepartemenKesehatan Republik Indonesia.
Genatrika, E., Nurkhikmah, I., Hapsari, I. 2016. Formulasi Sediaan Krim Minyak Jintan Hitam (Nigella sativa L.) Sebagai Antijerawat Terhadap Bakteri Propionibacterium acnes. Pharmacy13: 192-201.
Juliantoni, Y. dan Murford.2013. Formulasi Tablet Hisap Ekstrak Daun Jambu Biji (Psidium guajava L.) yang Mengandung Flavonoid dengan Kombinasi Bahan Pengisi Manitol-Sukrosa. Traditional Medicine Journal18(2): 103-108.
Kristanti, A. N., N. S. Aminah., M. Tanjung dan B. Kurniadi. 2008. Buku Ajar Fitokimia. Surabaya. Jurusan Kimia Laboratorium Kimia Organik FMIPA Universitas Airlangga.
Murtiningsih, S., S. N. Nurbaeti, dan I. Kusharyanti. 2014. Efektivitas Gel Antijerawat Ekstrak Metanol Daun Pacar Air (Impatiens balsamina L.) Terhadap Bakteri Propionibacterium acnes dan Staphylococcus epidermidis Secara In Vitro. Journal of Tropical Pharmacy and Chemistry 2(4): 225-234.
Saragih, D.f., H. Opod., C. Pali. 2016. Hubungan Tingkat Kepercayaan Diri dan Jerawat (Acne vulgaris) pada Siswa-siswi Kelas XII di SMA Negeri 1 Manado.Jurnal e-Biomedik4(1): 1-6.
Yulianti, R. 2015. Formulasi Krim Anti Jerawat Kombinasi Ekstrak Daun Sirsak (Annona muricata L.) Dan Daun Jambu Biji (Psidium guajava L.). Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada14(1): 158-161.
Yulisma, L. 2018. Uji Efektivitas Antibakteri Ekstrak Daun Jambu Biji Lokal (Psidium guajava L) Terhadap Pertumbuhan Staphylococcus aureus Dan Bacilus Subtilis Secara In Vitro. Quagga10(2): 1-6.
Published
2020-07-31
How to Cite
DEWI, N. P. Y. A. et al. FORMULASI DAN UJI PELEPASAN KRIM EKSTRAK ETANOL DAUN JAMBU BIJI DENGAN POTENSI ANTIJERAWAT. Jurnal Kimia (Journal of Chemistry), [S.l.], p. 119-125, july 2020. ISSN 2599-2740. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/jchem/article/view/56004>. Date accessed: 04 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.24843/JCHEM.2020.v14.i02.p03.
Section
Articles