Hubungan antara Pendidikan, Pengangguran, dan Pertumbuhan Ekonomi dengan Kemiskinan
Abstract
Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui hubungan sebab akibat baik secara langsung maupun hubungan tidak langsung antar variabel penelitian. Pendidikan, dan pengangguran, masing-masing mempunyai hubungan langsung dengan kemiskinan penduduk. Disamping itu pendidikan, dan pengangguran juga mempunyai hubungan tidak langsung dengan kemiskinan penduduk, melalui pengangguran. Penelitian ini menggunakan data sekunder-time series (BPS) 16 tahun terakhir antara tahun 2000-2015. Hasil analisis jalur membuktikan bahwa antara pendidikan dengan kemiskinan memiliki hubungan langsung yang bersifat negatif, kecuali antara pengangguran dengan kemiskinan memiliki hubungan langsung yang bersifat positif. Pendidikan dan pengangguran melalui pertumbuhan ekonomi memiliki hubungan negatif dengan kemiskinan penduduk. Semua bentuk hubungan tersebut bersifat significant.
Downloads
References
Analysis, With Special Reference To Education, Secon Edition.
Columbia University : Press New York.
BPS.2010.Pengangguran terbuka menurut pendidikan tertinggi yang
ditamatkan, tahun 2004-2014, http://www.bps.go.id/subjek/view/
id/6#subjekviewTab3/accordion.daftar- subjek1/, diakses 21
Februari 2016.
BPS.2010.Susenas, 2012. Pendudukan Miskin Tahun 1970-2013,
http://www..bps.go.id/subjek/view/id/6#subjekviewTab3/accordion.daftar-subjek1/,diakses 21 Februari 2016.
BPS. Sakernas 2004-2014. Pengangguran terbuka berdasarkan pendidikan
(formal) terakhir yang ditamatkan/,http://www.google.com/search/ diakses 21 Februari 2016.
BPS.Statistik Indonesia-Statistical Yearbook of Indonesia.2012,http://www.
Istamat.info/files/upload/47407/Statistical_yearbook_of_
indonesia_2012.pdf/,diakses 22 Februari 2016.
Denison, E.F.1967. Why Growth Rates Differ : Postwar Experience In Nine
Countries.Washington DC : The Brooking Institution.
Ehrenberg Ronald G., and Robert S.Smith. 2003. Modern Labor Economics.
Theory and Public Policy Eighth Edition. San Francisco New
York.Addison Wesley.
Elfindri, & Nasri Bachtiar. 2004. Ekonomi Ketenagakerjaan. Padang :
Universitas Andalas.
George Psacharopoulous-1985.The Contribution of Education to Economic
Growth : International Comparisons,http://www.sus.edu/indiv/I/
langd /Psacharopoulous2.pdf./, diakses 22 Februari 2016.
Kort M.P. 2002. The Theory of The New Economy Firm : A Dynaimc
Analysis of Human Capital Investment/,http://www.arno.uvt.nd/
diakses. 20 Februari 2016.
Maipita Indra. 2014. Mengukur Kemiskinan dan Distribusi Pendapatan.
Yogyakarta : UPP STIM YKPN.
Nafziger, Wayne E.1997. The Economics of Developing Countries,
International Edition, Third Edition, Prentice-Hall International,
Inc.,New Jersey.
Nicholson, Walter. 2000. Mikroekonomi Intermediate, dan Aplikasinya-
Terjemahan. Jakarta. PT.Gelora Aksara Pratama.
Pack,H.dan J.Page,Jr.1994. Accumulation, Exports and Growth in the High
Performing Asian Economies, Carnegia-Rochester Conference on
Public Policy 40,June.
Psacharopoulos, George.1984.The Contribution of Education to Economic
Growth : International Comparisons/,http://www.csus.edu/indiv/I/ /langd/psacharopoulous2.pdf. diakses 15 Juni 2016.
Psacharopoulos, George. 2006.The Value of Investment in Education:
Theory, Evidance, and Policy, http://www.heart-resources.org/wp- content/upload/2015/10/0- Psacharopoulos-value-of-Investing-in-education.pdf. diakses 15 Juni 2016
Rio Group.2006. Compendium of Best Practices in Poverty Measurment.
Expert Group on Poverty Statistics. Rio Jeneiro.
Sumarsono, Sonny. 2003. Ekonomi Manajemen Sumberdaya Manusia &
Ketenagakerjaan. Yogyakarta. Graha Ilmu.
Schultz, T.W.1964. Capital Formation by Education. Journal of Political
Economy, http://www.uvm.edu/diakses,tanggal 20 Februari 2016.
Stevens Philip dan Martin Weale.2003. Education and Economic Growth.
National Institue of Economic and Social Research/, http//www.2
Dean Trench Street, London Swip3He/cee./se.ac.uk/conference_
paper/28_11_2003/martin_weale.pdf/, diakses 22 Februari 2016.
Tambunan Tulus T.H.2003. Perekonomian Indonesia-Beberapa Masalah
Penting.Jakarta. Ghalia Indonesia.
Townsend, dan Peter.1954. Measuring Poverty. The British Journal of
Sociology.Vol.5 No.2 June 1954,pp.130-137. Published by :
Blackwell Publishingon behalf of the London School of
Economics and Political ScienceStable URL. http://www.
jstor.org/stable/587651/diakses 23 Februari 2016.
Yustika Ahmad Erani. 2006. Perekonomian Indonesia, Deskprisi, Prediksi,
dan Kebijakan. Jawa Timur : Bayu Media Publishing.