paper006 Pengaruh Stres Kerja dan Kompensasi Finansial Terhadap Kepuasana Kerja dan Turnover Intention pada Usaha Mikro dan Kecil (UMK) Sandang Di Kota Denpasar

Main Article Content

Wayan Gede Supartha I Made Endra Kartika Yudha

Abstract

Tujuan penelitian adalah menganalisis : i) pengaruh stress kerja terhadap turnover intention; ii) pengaruh kompensasi finansial terhadap turnover intention; iii) pengaruh kepuasan kerja terhadap turnover intention; iv) pengaruh stress kerja terhadap kepuasan kerja; v) pengaruh kompensasi finansial terhadap kepuasan kerja; vi) peran mediasi kepuasan kerja pada pengaruh stress kerja terhadap turnover intention dan vii) peran mediasi kepuasan kerja pada pengaruh kompensasi finansial terhadap turnover intention. Metode yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dengan menggunakan SEM PLS. Sampel dalam penelitian ini adalah 99 orang karyawan Usaha Mikro dan Kecil. Hasil penelitian menunjukan bahwa : i) stres kerja berpengaruh positif signifikan terhadap turnover intention; ii) kompensasi finansial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap turnover intention; iii) kepuasan kerja berpengaruh negatif signifikan terhadap turnover intention; iv) stres kerja berpengaruh negatif signifikan terhadap kepuasan kerja; v) kompensasi finansial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja; vi) kepuasan kerja memediasi pengaruh stres kerja terhadap turnover intention; viii) kepuasan kerja memediasi pengaruh pengaruh kompensasi finansial terhadap turnover intention. Dengan demikian diharapkan Pengelola Usaha Mikro dan Kecil lebih fokus dalam peningkatan kepuasan kerja, kompensasi finansial dan menurunkan stress kerja karyawan.

Article Details

How to Cite
GEDE SUPARTHA, Wayan; ENDRA KARTIKA YUDHA, I Made. paper006 Pengaruh Stres Kerja dan Kompensasi Finansial Terhadap Kepuasana Kerja dan Turnover Intention pada Usaha Mikro dan Kecil (UMK) Sandang Di Kota Denpasar. Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi (Senastek), [S.l.], v. 6, n. 1, p. 006-1 - 006-5, dec. 2021. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/senastek/article/view/94921>. Date accessed: 19 nov. 2024.
Section
Articles

References

Alias, N. E., Rohmanan, N. H., Ismail, S., Koe, W., & Othman, R. (2018). Factors Influencing Turnover Intention in a
Malaysian Manufacturing Company. International Conference on Economics, Business and Economic
Education, 2018, 771–787. https://doi.org/10.18502/kss.v3i10.3171.
Gunawan, A., & Ulfa’i, U. (2018). Pengaruh Stress Kerja Terhadap Turnover Intentiondengan Kepuasan Kerja Sebagai
Variabel Intervening. Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 13(1), 14–34.
Hair Joseph F. Jr, Rolph E Anderson, Ronald L Tatham, and William C Black. 2010. Multivariate Data Analysis. 7th
ed. New Jersey: Prentice Hall.
Hakim, A. L., Sudarmiatin, & Sutrisno. (2018). The Effect of Work Stress on Turnover Intention with Work
Satisfaction and Commitment as Intervening Variable (Study at PT Infomedia Solusi Humanika in Malang).
European Journal of Business and Management, 10(12), 85–94.
Iqbal, S., Ehsan, S., Rizwan, M., & Noreen, N. (2014). The Impact Of Organizational Commitment, Job Satisfaction ,
Job Stress And Leadership Support On Turnover Intention In Educational Institutes. InternationalJournal of
Human Resource Studies, 4(2), 181–195.
Kasmir. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia (teori dan Praktik). Jakarta: Rajawali Pers.
Mobley, W. H. (2011). Pergantian Karyawan: Sebab-Akibat dan Pengendaliannya. Jakarta: PT.Gramedia: PPM dan
Bisnis.
Paripurna, I. G. D., Supartha, I. W. G., & Subudi, M. (2017). Pengaruh Kepemimpinan Dan Kepuasan Kerja Terhadap
Turnover intention Serta Dampaknya Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt Agung Automall Kuta. E- Jurnal
Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 6(6), 2441–2474.
Parvaiz, L., Batool, S., Khalid, A., & AftabFarooqi, Y. (2015). Impact Of Stressors (Role Conflict, Role Overload,
Leadership Support And Organizational Politics) On Job Stress And Its Subsequent Impact On Turnover
Intention. International Journal of Business and Management Invention, 4(10), 52–63.
Prasetio, A. P., Mawaranti, R., & Martini, E. (2018). Peran Stres Kerja dan Kepuasan Kerja Karyawan dalam
Pengelolaan Tingkat Turnover Intention pada Karyawan Puskesmas Jasinga , Bogor. Jurnal Manajemen
Indonesia, 18(2), 165–174.
Riaz, M., Ahmad, N., Riaz, M., Murtaza, G., Khan, T., & Firdous, H. (2016). Impactof Job Stress on Employee
JobSatisfaction. International Review of Management and Business Research, 5(4), 1370–1382.
Riyadi, S. (2015). Pengaruh Motivasi Kerja, Stres Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Guru-Guru Sekolah
Menengah Atas (SMA) Negeri Se- Kabupaten Tapanuli Tengah. Skripsi. Universitas Negeri Medan.
Saklit, I. W. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Pengembangan Karir Terhadap Intensi Turnover: Kepuasan
Kerja Sebagai Mediator. Jurnal Manajemen, 21(3), 472–490.
Sapulette, L. (2017). Pengaruh Stres Kerja Dan Iklim Organisasi Terhadap Turnover Intention. Jurnal Manajemen Ide
Dan Inspirasi, 4(2).
Scanlan, J. N., & Still, M. (2019). Relationships Between Burnout, Turnover Intention , Job Satisfaction, Job Demands
and Job Resources for Mental Health Personnel In An Australian Mental Health Service. Scanlan and Still
BMC Health Services Research, 19(62), 1–11.
Simamora, H. (2006). Manajemen Sumber Daya Manusia (2nd ed.). Yogyakarta: STIE YKPN.
Sumrahadi, Azis, E., Kania, I., Respati, N. P., & Rahmadhanty, A. (2019). Gaya Kepemimpinan Transformasional,
Stres Kerja, Kepuasan Kerja, dan Turnover Intention pada Karyawan Perusahaan Penyedia Jasa Konsultasi
Pengembangan Sumberdaya Manusia. Jurnal Ilmu Sosial, Politik Dan Humaniora, 1(1), 1–16.
Tantowi. (2016). Pengaruh Kompensasi Finansial Dan Non Finansial Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya
Terhadap Turnover intention Pada Pelaut di PT. Maritim Barito Perkasa Banjarmasin. Jurnal Wawasan
Manajemen, 4(1).