TANGGUNG JAWAB KONTRAKTOR TERHADAP KERUGIAN YANG DIALAMI OLEH PEMILIK RUMAH TINGGAL PADA WARNA WIRAWAN CONSTRUCTION

  • I Made Adi Sumarajaya Fakultas Hukum Universitas Udayana
  • I Made Sarjana Fakultas Hukum Universitas Udayana

Abstract

Tujuan studi ini untuk menganalisis tanggung jawab kontraktor dalam perbedaan spesifikasi penggunaan bahan dari yang diperjanjikan, Serta untuk menganalisis pertanggungjawaban kontraktor terhadap kerugian yang dialami oleh pemilik rumah akibat perbedaan spesifikasi bahan bangunan tersebut. Studi ini menggunakan metode penelitian hukum empiris yang berarti bahwa penelitian hukum ini akan berdasarkan pada efektivitas hukum di dalam masyarakat. Kajian empiris adalah kajian yang memandang hukum sebagai kenyataan, mencangkup kenyataan sosial, kenyataan kultur dan lain-lain. Kajian ini bersifat deskriptif, dimana mengkaji law in action. Kajian empiris dunianya adalah das sein (apa kenyataan). Dalam penelitian empiris atas hukum akan menghasilkan teori-teori tentang eksistensi dan fungsi hukum dalam masyarakat atau di lapangan. Hasil studi menunjukan bahwa tuntutan ganti rugi yang diajukan didasarkan pada wanprestasi terhadap isi perjanjian. Tanggung jawab kontraktor dilakukan dengan membayar ganti rugi atau memperbaiki yang sesuai dengan yang disepakati meskipun kerugian disebabkan karena kesengajaan dari pelaksana lapangan atau pengawas lapangan.


The purpose of this study is to analyze the responsibilities of contractors in terms of different specifications of the use of materials from those agreed upon, as well as to analyze the liability of contractors for losses suffered by home owners due to differences in specifications for building materials. This study uses an empirical legal research method which means that this legal research will be based on the effectiveness of the law in society. Empirical studies are studies that view law as reality, covering social realities, cultural realities and others. This study is descriptive in nature, which examines law in action. The empirical study of the world is das sein (what is reality). In empirical research on law, it will produce theories about the existence and function of law in society or in the field. The study results show that the claims for compensation filed are based on default of the contents of the agreement. The contractor's responsibility is carried out by paying compensation or repair as agreed upon, even though the loss was caused by deliberate action from the field implementer or field supervisor.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2020-11-22
How to Cite
ADI SUMARAJAYA, I Made; SARJANA, I Made. TANGGUNG JAWAB KONTRAKTOR TERHADAP KERUGIAN YANG DIALAMI OLEH PEMILIK RUMAH TINGGAL PADA WARNA WIRAWAN CONSTRUCTION. Kertha Desa, [S.l.], v. 8, n. 7, p. 1-12, nov. 2020. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/kerthadesa/article/view/66500>. Date accessed: 22 nov. 2024.
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

<< < 2 3 4 5 6 7