Pengaruh Jumlah Tingkat Destilasi Kontinyu terhadap Kualitas dan Kapasitas Produksi Arak Bali sebagai Bahan Bakar Alternatif
Abstract
Proses pengolahan atau pembuatan arak bali saat ini masih menggunakan proses yang sangatsederhana sehingga kualitas arak bali dihasilkan masih rendah (<40 %). Jadi belum bisadipakai sebagai bahan bakar alternative pada mesin kendaraan.Saat ini pemakaiannya hanyasebagai bahan upacara dan untuk minuman. Pengolahan lebih perlu untuk ditingkatkandengan sehingga dihasilkan arak bali dengan kualitas lebih besar dari 90 %. Tujuan jangkapendek penelitian ini adalah mengembangkan teknologi produksi arak bali yang dapatmenghasilkan arak bali dengan kualitas > 90 %. Tujuan jangka panjang penelitian ini adalahuntuk mendukung kebijakan pemerintah dalam usaha mencegah terjadinya kelangkaan energibahan bakar, dan mencari sumber-sumber energi baru dan terbarukan. Meningkatkan usahaperlindungan dan pelestarian fungsi lingkungan hidup dengan pemanfatan energi ramahlingkungan. Metode yang dipakai dalam usaha mencapai tujuan tersebut antara adalah metodedestilasi kontinyu bertingkat dengan kapasitas produksi 50 liter per hari, kualitas dari bahandasar sebesar 40 %, dan kualitas hasil produksi dirancang lebih besar dari 90 %. Daripenelitian yang dilaksanakan dihasilkan bahwa ; semakin banyak jumlah tingkat destilatorberpengaruh terhadap semakin rendah kapasitas produksi tetapi semakin banyak jumlahtingkat destilator semakin tinggi kualitas arak hasil produksi.Kata kunci : Arak Bali, proses, kualitas, bahan bakar, alternative, kinerja mesin
The processing or manufacturing of bali wine is still using a very simple process so that thequality of wine produced bali remains low ( < 40 % ) . So it can not be used as an alternativefuel in the engine kendaraan.Saat use only as material for the ceremony and drinks .Processing needs to be improved so that the resulting wine with bali with quality greater than90 % . Short-term goal of this research are Developing wine production technology that canproduce arak bali bali with quality > 90 % . The long term goal of this research is to supportgovernment policies in an effort to prevent the shortage of fuel energy , and look for newenergy sources and renewable . Improving safeguards and environment conservation withutilization of environmentally friendly energy . The method used in order to achieve theseobjectives between are: First multilevel continuous distillation method with a productioncapacity of 50 liters per day , the quality of the base material by 40 % , and quality productiondesigned greater than 90 % . Resulting from the research conducted that ; the greater numberof levels affect lower distillation capacity of production but the greater number of the higher -level distillation of wine quality production .Kata kunci : Arak Bali, proses, kualitas, bahan bakar, alternative, kinerja mesin.
Downloads
Keywords
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.