PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA DENGAN KOMITMEN AFEKTIF SEBAGAI VARIABEL MEDIASI

  • Luh Deni Pradnyani Feb Unud
  • Made Surya Putra Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Udayana, Bali, Indonesia
##plugins.pubIds.doi.readerDisplayName## https://doi.org/10.24843/EEB.2023.v12.i03.p06

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh budaya organisasi terhadap kepuasan kerja dengan komitmen afektif sebagai variabel mediasi yang dilakukan di RSUD Kabupaten Klungkung. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan sampel jenuh sebanyak 75 orang yang merupakan perawat. Pengumpulan data dilakukan dengan metode wawancara serta melalui penyebaran kuesioner. Teknik Analisis data yang digunakan adalah persamaan struktural (Structural Equation Modeling-SEM) berbasis variance atau component based SEM, yang sering disebut Partial Least Square (PLS). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa budaya organisasi berpengaruh positif dan siginifikan terhadap kepuasan kerja, budaya organisasi berpengaruh positif dan siginifikan terhadap komitmen afektif, komitmen afektif berpengaruh positif dan siginifikan terhadap kepuasan kerja, dan komitmen afektif merupakan variabel mediasi pengaruh budaya organisasi terhadap kepuasan kerja.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##
Diterbitkan
2023-03-29
##submission.howToCite##
PRADNYANI, Luh Deni; SURYA PUTRA, Made. PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA DENGAN KOMITMEN AFEKTIF SEBAGAI VARIABEL MEDIASI. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, [S.l.], p. 421-429, mar. 2023. ISSN 2337-3067. Tersedia pada: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/eeb/article/view/86980>. Tanggal Akses: 14 oct. 2025 doi: https://doi.org/10.24843/EEB.2023.v12.i03.p06.
Bagian
Articles