ANALISIS PENGARUH BETA TERHADAP RETURN SAHAM PERIODE SEBELUM DAN SAAT KRISIS GLOBAL (Studi Pada Perusahaan Perbankan di BEI)

  • Ni Nyoman Devi Septiani
  • Ni Luh Supadmi

Abstract

ABSTRAK

Return dan risiko adalah pertimbangan investor berinvestasi di pasar saham. Risiko merupakan risiko sistematis yangdiproksi dengan beta. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh beta terhadap return periode sebelum dan saat krisis global, serta mengetahui apakah terdapat perbedaan rata-rata return pada kedua periode tersebut. Teknik analisis adalah regresi dan uji T sampel berpasangan.Hasil penelitian membuktikan beta tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham, baik periode sebelum maupun saat krisis global. Tidak terdapat perbedaan rata-rata return antar kedua periode,menunjukkan bahwa return saham di pasar modal Indonesia tidak terkena dampak krisis global.

Kata kunci: beta, krisis global, return, risiko sistematis

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2014-04-10
How to Cite
SEPTIANI, Ni Nyoman Devi; SUPADMI, Ni Luh. ANALISIS PENGARUH BETA TERHADAP RETURN SAHAM PERIODE SEBELUM DAN SAAT KRISIS GLOBAL (Studi Pada Perusahaan Perbankan di BEI). E-Jurnal Akuntansi, [S.l.], v. 7, n. 1, p. 19-32, apr. 2014. ISSN 2302-8556. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/akuntansi/article/view/8638>. Date accessed: 21 nov. 2024.
Section
Articles