Pengaruh Efektivitas Sistem Efektivitas Sistem Pengaruh Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi, Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja dan Kinerja Karyawan

  • Putu Febby Candra Lestari Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana
  • I Gde Ary Wirajaya

Abstract

Kinerja karyawan adalah hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh seorang karyawan dalam melaksanakan tugasnya. Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui, menganalisis, dan membuktikan secara empiris mengenai pengaruh efektivitas sistem informasi akuntansi, gaya kepemimpinan dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan. Penelitian dilakukan di Perumda Tirta Tohlangkir dengan jumlah responden 52 orang. Sampel dalam penelitian ini ditentukan dengan menggunakan metode non probability sampling dengan teknik sampling jenuh. Data dikumpulkan dengan metode survei melalui penyebaran kuesioner. Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik analisis regresi linear berganda. Analisis data membuktikan bahwa efektivitas sistem informasi akuntansi berpengaruh tetapi tidak signifikan terhadap kinerja karyawan. Gaya kepemimpinan berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan. Motivasi kerja berpengaruh tetapi tidak signifikan terhadap kinerja karyawan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afrial, D. & Alfian. (2019). The Influence of Leadership, Motivation and Work Discipline on Employee Performance. Journal Pundi, Vol. 03, No. 02, ISSN: 2556 – 2278. DOI:10.31575/jp.v3v2.169.

Bintang & Dharmadiaksa. (2018). Pengaruh Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi dengan Budaya Organisasi Sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi, [S.l.], v. 25, n. 3, p. 2295 - 2320, dec. 2018. ISSN 2302-8556. https://doi.org/10.24843/EJA.2018.v25.i03.p25.

Boulianne, E. (2007). Revisiting fit between AIS design and performance with the analyzer strategic-type. International Journal of Accounting Information Systems, 1-16. http://dx.doi.org/10.1016/j.accinf.2006.12.001.

Dewi, D. A. S. C., & Wati, N. W. A. E. (2021). Pengaruh Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Karyawan dengan Insentif Sebagai Pemoderasi. Hita Akuntansi Dan Keuangan Universitas Hindu Indonesia.

Edi, S. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. In Kencana Prenada Media Group, Jakarta.

Edison, G., Manuere, F., Joseph, M., & Gutu, K. (2012). Evaluation of Factors Influencing Adoption of Accounting Information System by Small to Medium Enterprises in Chinhoyi. Journal of Contemporary Research in Bussiness, 4, 1126–1141.

Firmansyah, A., & Havidz A. (2020). Pengaruh pelatihan, kompensasi, dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan. Jurnal Ekonomi dan Manajemen. 17 (2).

Fuqhoha, I. M., & Raflis, R. (2021). The Influence of Leadership Style on Employee Performance on Construction Projects during the Pandemic. Indonesian Journal of Construction Engineering and Sustainable Development (Cesd), 4(1), 41. https://doi.org/10.25105/cesd.v4i1.9607.

Ginting, G., & Siagian, V. (2021). Pengaruh Motivasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Guru Di Sekolah Adent Air Bersih Medan Saat Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Manajemen Ubhara, 3(2), 96. https://doi.org/10.31599/jmu.v3i2.965.

Gitayani, W. T., Darmawan, N. A. S., & Purnamawati, I. G. A., (2015). “Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Sistem Pengendalian Internal (SPI) dan Partisispasi Penyusunan Anggaran Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Akuntansi”. E-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha : Vol. 3 No. 1.

Grande, U. E., Estebanez, P. R., & Colomina, M. C. (2010). The impact of Accounting Information Systems (AIS) on performance measures: empirical evidence in Spanish SMEs. The International Journal of Digital Accounting Research, 11(2011), 25 – 43.

Handoko, T. H. (2003). Manajemen Sumber Daya Manusia. Salemba Empat.

Hardiasyah., & Mas, N. (2019). Faktor-Faktor Motivasi Yang Mempengaruhi Kinerja Pegawai Dinas Sosial Kabupaten Kolaka Timur. Jurnal Ilmu Manajemen, 5 (1), hal. 30-42.

Hasibuan, S. M., & Bahri, S. (2018). Pengaruh Kepemimpinan, Lingkungan Kerja dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 1(1), 71–80. https://doi.org/10.30596/maneggio.v1i1.2243.

Herdani, G., & Harahap, D. A. (2021). Pengaruh Motivasi Kerja dan Konflik Kerja terhadap Kinerja Karyawan Pada Masa Pandemi COVID-19 (Studi Kasus di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota. Prosiding Manajemen, 7(1), 16– 20. http://repository.unisba.ac.id/handle/123456789/29588.

Ju, C. (2020). Work motivation of safety professionals: A person-centred approach. Safety Science.

Khairiyah & Annisa, N. S. (2013). “Pengaruh Kepuasan Kerja, Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Nutricia Indonesia Sejahtera”. ISSN: 1858-2559. Vol. 5 Oktober.

Kharuddin, S., Nassir, M. A., & Ashhari, M. Z., (2010). Information System and Firms’ Performance: The Case of Malaysian Small Medium Enterprises. International business research, 3(4), 33.

Kondalkar. V. G. (2007). Organizational behaviour. New Age Internasional (P) Ltd :Publisher.

Mangkunegara, A.A. A. P. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung : Remaja Rosdakarya.

Murty, W. A., & Hudiwinarsih, G. (2012). “The Effect of Compensation, Motivation and Organizational Commitment on the Performance of Accounting Department Employees (Empirical Study on Manufacturing Companies in Surabaya)”. The Indonesian Accounting Review. Vol. 2 No. 2, pages 215- 228.

Naibaho, V, P. (2019). “Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi, Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirtauli Pematangsiantar”. Jurnal Universitas Sumatera Utara. Medan.

Nicolaou, A., (2000). A Contingency Model of Perceived Effectiveness in Accounting Information Systems: Organizational Coordination and Control Effects. International Journal of Accounting Information Systems, 1, 91-105. http://dx.doi.org/10.1016/S1467-0895(00)00006-3.

Nwokeji, E. N. A. (2012). Repositioning Accounting Information System Through Effective Data Quality Management: A Framework For Reducing Costs And Improving Performance. International Journal Of Scientific & Technology Research, 1(10).

Ochoti, G. N., & Maronga, E. (2012). Factors Influencing Employee Performance Appraisal System : A Case of the Ministry of State for Provincial Administration & Internal Security , Kenya. International Journal of Business and Social Science, 3(20), 37–46.

Parjanti, E. (2014). “Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi, Gaya Kepemimpinandan Kompleksitas Tugas Terhadap Kinerja Karyawan”.ISSN: 1693-0827.Jurnal Paradigma.Vol. 12, No. 1.

Pramana, D. (2019). The Effect of Training and Work Motivation on Employee Performance at PT. Petrochemical Medan Branch. Journal For Business And Entrepreneur, 3 (29), hal1-15.

Purwanto, K. (2020). Effect of Work Motivation on Employee Performance. International Journal of Management and Business (IJMB), 1(1), 31–36. https://doi.org/10.46643/ijmb.v1i1.6.

Rivai, V. (2014). Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Romney, M. B. & Steinbart. (2011). Accounting Information System. Buku 1.Edisi 9. Salemba Empat. Jakarta.

Sabila, F., & Firmansyah, F. (2022). The Influence of Leadership Style and Motivation During the Pandemic on the Performance of Bank Muamalat Malang Raya Employees. Journal Tabarru’: Islamic Banking and Finance, 5(2), 377–386. https://doi.org/10.25299/jtb.2022.vol5(2).9516.

Salehi, M., Rostami, V., & Mogadam, A. (2010). Usefulness of Accounting System in Emerging Economy; Evidence of Iran. International Journal of Economics and Finance, 2(2): h186-195.

Soudani. S. N. (2012). The Usefullness of an Accounting Informastion System for Effective Organizational Performance. International Journal of Economics and Finance, 4 (5).

Suratini, N. P. E., Sinarwati, N. K., & Ananta W. T. A. (2015). “Pengaruh Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi dan Penggunaan Teknologi Informasi Akuntansi Terhadap Kinerja Individual Pada PT. Bank Pembangunan Daerah Bali Kantor Cabang Singaraja”. e-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan Akuntansi Program S1. 3 (1); 1-10.

Susanti., Friska B., & Irsutami. (2018). The Effect of Training and Work Motivation on Employee Performance. Journal Of Applied Managerial Accounting, 2 (1), hal. 1-20.

Trianingsih, N. K. A. (2019). Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi, Gaya Kepemimpinan dan Kompleksitas Tugas Terhadap Kinerja Karyawan di Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Gianyar. Jurnal Abdi Saraswati.

Urquia, E. (2011). The Impact of Accointing Information System (AIS) on Performance measures: Empirical evidence in Spanish SMEs1. Journal International of Digital Accounting Research. 11(2), 25-43.

Yaniv, K. M. (2020). Work motivations as antecedents and outcomes of leadership: Integrating self-determination theory and the full range leadership theory. European Management Journal 38. hal: 555-564.
Published
2024-04-30
How to Cite
CANDRA LESTARI, Putu Febby; ARY WIRAJAYA, I Gde. Pengaruh Efektivitas Sistem Efektivitas Sistem Pengaruh Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi, Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja dan Kinerja Karyawan. E-Jurnal Akuntansi, [S.l.], v. 34, n. 4, p. 1032-1044, apr. 2024. ISSN 2302-8556. Available at: <https://ojs.unud.ac.id/index.php/akuntansi/article/view/100631>. Date accessed: 17 may 2024. doi: https://doi.org/10.24843/EJA.2024.v34.i04.p15.
Section
Artikel